Baiklah sobat BloRif di Postingan kali ini Saya Akan Menunjukkan Tutorial Membuat Blog Sederhana.
Pertama saya akan menjelaskan dulu apa itu blog :>
Blog merupakan singkatan dari web log adalah bentuk aplikasi web yang berbentuk tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urutan terbalik (isi terbaru dahulu sebelum diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian.
Ada berbagai macam penyedia blog gratis, diantaranya : Blogger, Wordpress, Tumblr, Weebly, Wix, dll.
dan disini saya akan menjelaskan pembuatan salah satu dari sekian banyak penyedia blog gratis yaitu blogger...
Ikuti langkah-langkah berikut :
Langkah Pertama, Kita Kunjungi Situs Blogger dan Tampilan Seperti dibawah ini...
Kemudian, Masih seperti yang diatas Klik Create Your Blog
Langkah Selanjutnya, Login Akun Sobat Seperti Gambar diatas, Jika Sobat Tidak Mempunyai Akun Google, Sobat Klik Tambahkan Akun
Setelah Sobat Login, Tampilan Selanjutnya Seperti yang ada diatas
Kemudian Sobat Isi Judul, Alamat (Alamat Blog), Tema(Pilih Sesuai dengan keinginan sobat), dan Klik Buat Blog!
Langkah terakhir, sobat bisa mencari blog sobat dengan mengetikkan alamat blog yang sebelumnya sobat isi, dan hasilnya seperti diatas... :>
Itulah Tutorial Membuat Blog Sederhana yang bisa saya tunjukkan, jika sobat ingin bertanya mengenai Artikel ini silahkan tulisakan di kolom komentar atau bisa Contact Admin yang ada disini....
semoga Artikel ini bisa bermanfaat :>